Segmen Sport Honda dengan 62,1% Pimpin Pangsa Pasar Di Indonesia
Penguasaan pangsa pasar Honda di segmen sport terus menguat. Pada bulan November lalu tercatat sebesar 62,1% setelah berhasil menjual sebanyak 33.939 unit. Pencapaian ini sekaligus mengantarkan PT Astra Honda Motor (AHM) menguasai 78,9% pasar sepeda motor nasional dengan total penjualan 450.331 unit. Berdasarkan data yang diolah dari Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI) penjualan sepeda motor …
Segmen Sport Honda dengan 62,1% Pimpin Pangsa Pasar Di Indonesia Read More »